Internet mungkin memang sudah jadi lahan bagi bread winner untuk mendulang rejeki berupa Dollar, Euro berupa cek ataupun Mata Uang Virtual atau digital lainnya yang sah menjadi alat transaksi di dunia maya melalui affiliasi, Refferal, Patnership Program, associate program atau IB Forex (Introducer Broker) yang ditawarkan beragam baik barang dan jasa antara publisher dan Advertiser atau Perusahaan. Dan semenjak boomingnya Internet Marketing banyak blogger memburu Top-top Afiliate dan kebutuhan akan rekening online berupa PayPal
, Payoneer
dan alat pembayaran FasaPay, IPAYMU dan lainnya semakin bertambah.
Ngomong soal affiliasi, pada dasarnya ada 3 jenis program affiliasi :
Pay-Per-Sale, Pay-Per-Lead dan
Pay-Per-Click.
Pay Per sale yaitu perusahaan atau advertiser akan memberikan persentase komisi yang besarnya telah ditentukan untuk setiap pendapatan dari penjualan produk atau jasa kepada pengunjung yang berasal dari situs atau blog kita. Misanya saja Affiliate
ShireeOdiz.com,memberikan signup bonus 100 Dollar dan per salenya nanti akan dibayarkan sekalian, atau Amazon mungkin sangat populer dikalangan
Internet Marketer, atau Clickbank yang sekarang mulai trend dikalangan marketing dunia maya karena komisi yang fantastis. Kalau memilih Affiliasi ini hendaknya blog kita adalah blog yang bisa memberikan
trust kepada pengunjung, misalnya blog/website minimal harus
domain yang berbayar biar kelihatan professional, mempunyai
page privacy policy,
contact dan lainnya, karena tidak mungkin menjual produk yang harganya ratusan dollar diblog yang “murahan” disamping
traffic dan
content keyword marketing yang oke. Karena ada perusahaan/advertiser hanya mengizinkan kalau traffic perbulannya memenuhi klasifikasi mereka, baru mereka mau bekerja sama. Kalau blog memenui syarat silahkan coba Affiliasi ini. Dan konsistenlah dengan affiliasi apa yang kamu pilih.
Pay-Per-Lead Yaitu
Affiliasi dimana seorang
Publisher akan mendapakan komisi setelah pengunjung mengisi atau mendaftar dari id affiliasi kita dan kita bisa
claim komisi dari perusahaan atau
advertiser atas perjanjian waktu kita menjadi affiate perusahaan tersebut. Misalnya saja Perusahaan
Broker Forex, Seperti
INSTAFOREX,
EXNESS atau
FBS, kalau seeorang mendaftar melalui affiliasi kita kemudian mereka melakukan trading di akun mereka atau mempromosiksn kembali, kita akan mendatpat komisi dari hasil affiliasi tersebut. Atau affiliasi
FriendFinder yang sangat familiar dan sedikit gampang untuk mendulang Dollar, yang menawarkan per leadnya 0,10 samapai 2 USD untuk pengunjung yang join, Lumayannn kan?? dan akan mendapat komisi lebih besar lagi kalau yang kita referalkan menjadi member
premium. Dan
Affiliasi FF ini bekerjasama dengan
Payoneer yaitu kartu debet yang akan dikirim ke alamat kita kalau
earning kita telah mencapai $10 dan kita bisa menarik uangnya dimana saja asal ada yang berlogo Mastercard. Masih banyak lagi Affiliasi
per lead seperi
Forex, Insurance dan lain-lain. Kalau memilih affiliasi ini kita harus pinter-pinter membuat iklan (killer ads) atau artikel marketing agar bisa menjual jasa
per lead ini. Terserah bagaimana kamu mensiasatinya asal masih cara-cara yang sah.heheee…
Pay-Per-Click program affiliasi ini mungkin sangat popular dari kalangan blogger, yaitu iklan internet dimana advertiser membayar publisher ketika iklan (advetiser) yang ada di blog/
website publisher di klik oleh
unique visitor yang harga CPC nya dapat di lihat di
Adwords. Program PPC yang sangat terkenal yaitu
Google Adsense. Rumus AdSense Earning =
Impression-count x
Click-though-rate x
Cost-per-click x
smart-pricing-factor. Kalau mau beaffiliasi dengan google adsense pakailah keyword yang mahal untuk mendapatkan CPC yang tinggi. Lihat postingan Tentang AdSense. Dan Ingat pertama-tama produk yang kita jual adalah informasi website (content, article blog kita) dan bukan lah iklan affiliasi tersebut. kalau belum mampu Google Adsanse coba yang adsense lokal dulu Seperti
IDblog Network,
Mungkin PTC (Paid To Click) masuk dalam kategori PPC namun kebalikan dari PPC, sama-sama dibayar mengklik iklan namun bedanya di PTC diklik oleh kita sendiri dalam beberapa detik dan setelah itu kita mendapat bayaran dari hasil klik tadi. Seperti
ClixSense menawarkan 0,1 dan bahakan 2 sampai $5 utuk premium. Kalau sering Online dan
traffic belum mumpuni buat affiliasi
Pay per sale dan
lead maupun PPC mugkin PTC solusinya. yang penting bisa menjadikan
“ulat” menjadi “kupu-kupu”:-) Kalau
Komik Jepang bisa menjadi sebuah kekuatan ekonomi di Negri mereka mungkin suatu saat nanti blogging
make money di Indonesia juga bisa menjadi sebuah pemberdayaan dan kekuatan ekonomi. Mudah-mudahan bermanfaat. Ini adalah
cara cerdas memilih affiliasi.
Baca Juga
Affiliasi Corner Affiliasi yang saya Pilih.