Rabu, April 11, 2012

Fitur-fitur Blogger Terbaru dan Terupdate

Fitur-fitur Blogger Terbaru dan Terupdate

Kini blogger semakin jauh berkembang. Kemajuan blogger didukung dengan feature blogger yang sangat memudahkan penggunanya untuk melakukan blogging. Apa saja fitur-fitur Blogger terbaru; maril kita lihat

1. Fitur Bahasa, kini blogger sudah memiliki lebih dari 40 Bahasa dunia, dengan demikian hampir seluruh penduduk dunia bisa dengan mudah menggunakan blogger tanpa permasalahan bahasa.

Blogger
2. Fitur Dashborad terbaru dengan new blogger interface
Fitur tampilan new interface ini adalah new blogger, dan bagi anda yang mempunyai blogger old interface anda bisa menggantinya ke new interface, atau yang new interface anda juga bisa mengganti ke old interface, tampilan lama blogger anda.

3. Template blogger yang sudah banyak tersedia begitu juga dengan tampilan fontnya dengan mudah disetting sesuai dengan keingginan anda. Meskipun banyak pihak ketiga menawarkan free blogger template yang bisa anda download.

4. Fitur Earning tabs, blogger langsung menyediakan fitur adsense di blogger agar memudahkan anda untuk membuat iklan adsense tanpa harus mengkopi kode iklan tersebut.

5. Fitur di Overview– Posts – Pages - Comments – Stats– Earnings – Layout - Template – Settings juga sudah banyak berubah, tampilan stats di new blogger sudah dihubungkan dengan Google Analytic, jadi dengan mudah anda mengetahui sumber traffic, jumlah pengunjung, kata kunci yang pengunjung pakai untuk masuk ke blog anda dan lokasi pengunjung bisa anda ketahui dengan fitur stats ini. Dan masih banyak lagi fitur blogger anda bisa lihat di draft blogger.


Dengan update terbaru fitur-fitur Blogger, sangat memudahkan publisher untuk menggunakan blogger untuk melakukan blogging, karena semua fasilitas disedikan oleh Google tanpa harus mencari widget atau gadget di luar blogger.
Fitur-fitur Blogger Terbaru dan Terupdate
4/ 5
Oleh

Berlangganan via email

Suka dengan postingan di atas? Silakan berlangganan postingan terbaru langsung via email.